Sabtu, 16 Februari 2008

Satu kegagalan yang sukses

Suatu kegagalan yang sukses berarti berani untuk mengakui ”saya gagal”
Satu kegagalan yang sukses berarti “bertangungjawab penuh atas kegagalan yang terjadi”
Satu kegagalan yang sukses berarti ”memisahkan dirinya, dari hasil dan tindakan gagal”.
Satu kegagalan yang sukses berarti “berani menyatakan saya berani gagal”.
Satu kegagalan yang sukses berarti “tidak menyatakan nasib buruk atau oraqng lain”
Satu kegagalan yang sukses berarti “telah memaksimalkan sumberdaya dan bakatnya sampai batas yang ia miliki”
Satu kegagalan yang sukses berarti memiliki pemikiran “ saya akan mencari tahu apa yang salah”
Satu kegagalan yang sukses berarti mengumamkan “ saya harus melakukanya bukan saya harus melakukanya”
Satu kegagalan yang sukses berarti meyakinkan dirinya “saya akan menghidari kesalahan yang sama”
Satu kegagalan yang sukses berarti melihat satu kegagalan sebagai satu kesempatan bukan suatu masalah
Satu kegagalan yang sukses berarti bisa meramalkan solusi bukan masalah.
Satu kegagalan yang sukses berarti tidak berhenti “saya akan mencoba lagi”
Satu kegagalan yang sukses berarti meyakini bahwa gagal mencoba berarti mencoba gagal
Satu kegagalan yang sukses berarti menekanakan “pasti ada cara yang lebih baik untuk melakukan sesuatu”
Satu kegagalan yang sukses berarti menantang “saya akan kembali supaya sukses”
Satu kegagalan yang sukses berarti “tidak ada yang gratis, saya harus bekerja”
Satu kegagalan yang sukses berarti “ selalu berpikir dan tersenyum akan ada pelangi setelah badai petir”
Akhirnya suatu kegagalan yang sukses berarti selalu berpikir positif karena dengan kegagalan kita dapat belajar bagaimana menjadi sukses

“kemenangan terbesar kita bukan karena tidak pernah jatuh namun karena bangkit setiap kali jatuh”